Sunni yang Sunni
Tinjauan Dialog Sunnah-Syi'ah-nya al-Musawi

Mahmud az-Za'by

22. Al-Hakam ibn 'Utaibah al-Kufi a1-Kindi1

Hakam dikenal pula dengan nama Abu 'Abdiflah dan Abu 'Umar al-Kufi. Hakam di sini bukan Hakam ibn 'Utaibah ibn Nahhas, salah seorang tabi'in. Beberapa pendapat ulama tentang dirinya dapat dilihat dari keterangan-keterangan berikut.

Al-Awza'i menyatakan bahwa Hakam alim fiqh. Ibn Muhdi berkata: "Hakam adalah tsiqat tsabat (positif tsiqat)". Ibn Mu'in, Nasa'i dan Abu Hatim menyatakan pula bahwa Hakam tsiqat. Nasa'i menambahkan kata tsabat: Hal serupa dinyatakan oleh 'Ajili. Katanya lagi: "Hakam memiliki ajaran (sunnah) dan pengikut. Di dalam ajarannya terlihat adanya tasyayyu'; walau tidak terlalu.

Catatan kaki:

1 Tahdzib at-Tahdzib, 2/432.


Sunni yang Sunni -- Tinjauan Dialog Sunnah-Syi'ahnya al-Musawi oleh Mahmud az-Zaby
Diterjemahkan dari Al-Bayyinat, fi ar-Radd' ala Abatil al-Muraja'at
karangan Mahmud az-Za'bi, (t.p), (t.t). © Mahmud az-Za'bi.
Penerjemah: Ahmadi Thaha dan Ilyas Ismail
Penyunting: Ahsin Mohammad
Diterbitkan oleh Penerbit PUSTAKA
Jalan Ganesha 7, Tilp. 84186
Bandung, 40132
Cetakan I : 1410H-1989M

Indeks artikel kelompok ini | Disclaimer
ISNET Homepage | MEDIA Homepage | Program Kerja | Koleksi | Anggota

Dirancang oleh MEDIA, 1997-2001.
Hak cipta © dicadangkan.