Berbasa-basi Sejenak

oleh Anthony de Mello SJ

Indeks Islam | Indeks Sufi | Indeks Artikel | Tentang Penulis

ISNET Homepage | MEDIA Homepage | Program Kerja | Koleksi | Anggota


BEJANA TANAH

Sang Guru bisa dikatakan sangat menghormati tubuh manusia. Ketika seorang murid mengatakan bahwa tubuh manusia itu "bejana tanah liat," Sang Guru mengutip puisi Kabir:

"Dalam bejana tanah liat ini ada tebing-tebing dan gunung-gunung Himalaya; tujuh samudra ada di sini, dan berjuta-juta galaksi; dan musik segala penjuru, dan sumber air terjun, dan sungai-sungai."

(Berbasa-basi Sejenak, Anthony de Mello,
Penerbit Kanisius, Cetakan 1, 1997)

Indeks Islam | Indeks Sufi | Indeks Artikel | Tentang Penulis
ISNET Homepage | MEDIA Homepage | Program Kerja | Koleksi | Anggota

Please direct any suggestion to Media Team